9 Cara Isi Saldo Mandiri E-Money Lewat DANA 2024 : Syarat & Biaya

Cara Isi Saldo Mandiri E-Money Lewat DANA – Adanya fitur NFC pada perangkat HP memang menguntungkan banyak orang, salah satunya yang bisa kalian manfaatkan salah satunya melakukan top up uang elektronik dimana lebih praktis. Hal tersebut juga didukung dengan adanya aplikasi dompet digital yang mana dapat melakukan isi ulang saldo e-Money dengan mudah dan cepat.

Sesuai dengan pembahasan seperti diatas yakni cara isi saldo Mandiri e-Money lewat DANA, mungkin dari sekian banyak pengguna aplikasi DANA sudah tahu caranya dan bahkan sering melakukan. Namun tidak menutup kemungkinan juga diluar sana masih banyak pengguna yang belum mengetahui caranya seperti apa, kemudian syarat yang harus dilengkapi apa saja agar transaksi berhasil.

Jika dilihat dari aplikasi DANA langsung memang tidak jauh berbeda dengan cara top up Flazz lewat DANA dimana terdapat syarat dan biaya yang dikenakan oleh setiap pengguna masing masing. Sama seperti halnya dengan Mandiri e-Money jadi sebelum melakukan isi saldo sebaiknya cari tahu terlebih dahulu akan hal tersebut, perihal tersebut bertujuan agar kalian paham dan tidak ada pertanyaan ataupun kebingungan.

Dikarenakan masih banyak orang yang belum begitu paham akan caranya seperti apa, maka pada pertemuan sangat baik ini kami akan informasikan kepada kalian semua secara jelas dan detail agar paham dengan semuanya. Oleh karena itu kami sarankan buat semua pengguna DANA ataupun Mandiri e-Money yang tidak tahu menahu untuk simak terus artikel ini sampai selesai.

Cara Isi Saldo Mandiri E Money Lewat DANA

Sampai disini pastinya kalian semua semakin penasaran bukan dengan semuanya ? Terlebih lagi jika sedang membutuhkan atau hendak menggunakan e-Money untuk naik fasilitas umum dan lain sebagainya. Baiklah untuk mempersingkat waktu kalian semua silahkan simak langsung ulasan dari sakudigital.com mengenai cara isi saldo Mandiri E-Money lewat DANA yang sudah dipersiapkan seperti dibawah ini.

Apa Itu Mandiri E-Money

Sebelum lanjut ke pembahasan utama terlebih dahulu informasikan kepada kalian semua apa itu Mandiri E-Money mulai dari pengertian serta cara mendapatkan kartunya dimana. Serta beberapa informasi penting yang berkaitan dengan uang virtual milik dari Bank Mandiri.

Mandiri E-Money adalah uang elektronik dengan bentuk kartu yang bisa digunakan untuk transaksi digital seperti pembayaran Tol, MRT, Parkir serta beberapa merchant lainnya yang sudah melakukan kerja sama. Cara menggunakan E-Money Mandiri juga sangat mudah sekali, karena cukup tap saja kartu E-Money Mandiri dengan catatan bahwa kartu tersebut terdapat saldo lebih dari cukup.

Fungsi Mandiri E-Money

Ada banyak sekali fungsi kartu E-Money Mandiri, sebelumnya juga sudah sempat kami sampaikan beberapa fungsi pada uang elektronik tersebut. Untuk pastinya semua transaksi digital akan dipermudah jika kalian menggunakan kartu ini, karena cukup sekali tap saja.

Selain itu juga bisa untuk pembayaran di beberapa merchant seperti SPBU Pertamina, MRT, Trans, Tol, Parkir, Indomaret, Alfamart serta lainnya. Saldo maksimalnya sampai 2 juta rupiah, sedangkan maksimal saldo setiap bulannya sampai 20 juta rupiah dan lebih menariknya satu kartu bisa digunakan untuk beberapa orang.

Cara Isi Saldo Mandiri E-Money Lewat DANA

Kemudian berlanjut ke pembahasan berikutnya sesuai dengan judul seperti diatas yakni cara isi saldo Mandiri E-Money lewat aplikasi DANA, sebelumnya juga sudah dijelaskan akan syarat dan biaya. Jadi disini langsung saja informasikan mengenai langkah langkah untuk melakukan top up yang sudah dipersiapkan seperti dibawah ini.

1. Buka Aplikasi DANA

1 Buka Aplikasi DANA 1

Langkah pertama harus kalian lakukan ialah buka aplikasi DANA terlebih dahulu, namun sebelum itu pastikan terhubung dengan koneksi internet lancar.

2. Tap Menu E-Money

2 Tap Menu E Money

Apabila sudah berhasil masuk ke tampilan utama aplikasi DANA maka akan muncul banyak menu tersedia, silahkan langsung saja pilih menu E-Money sesuai dengan gambar diatas.

3. Klik Mandiri E-Money

3 Klik Mandiri E Money

Lalu langkah berikutnya langsung klik Mandiri E-Money untuk melanjutkan proses top up saldo di aplikasi DANA.

4. Masukkan Nomor Mandiri E-Money

4 Masukkan Nomor Mandiri E Money

Kemudian kalian akan dialihkan ke menu berikutnya, pada tahapan ini ada dua pilihan yakni cek saldo dan isi saldo langsung saja masukkan nomor kartu Mandiri E-Money kalian.

5. Masukkan Nominal Top Up

5 Masukkan Nominal Top Up

Lalu langkah berikutnya tinggal tentukan nominal isi saldo sesuai dengan keinginan mulai dari Rp 20.000 sampai Rp 500.000.

6. Konfirmasi Transaksi

6 Konfirmasi Transaksi

Kemudian tinggal lakukan konfirmasi transaksi namun sebelum itu pastikan terlebih dahulu apakah sudah benar, jika benar semua maka klik Konfirmasi.

7. Masukkan PIN DANA

7 Cara Isi Saldo Mandiri E-Money Lewat DANA

Langkah terakhir cukup masukkan PIN DANA dan sampai disini kalian sudah berhasil melakukan isi saldo E-Money Mandiri di DANA.

Kesimpulan

Jika melihat dari pembahasan seperti diatas maka dapat menarik kesimpulan bahwa caranya sendiri memang sangat mudah, tidak sampai 2 menit proses isi saldo secara otomatis langsung masuk. Lebih menariknya lagi di aplikasi DANA kalian juga bisa melakukan cek saldo, itulah salah satu kelebihan bisa kalian dapatkan.

Nah seperti itulah tadi pembahasan lengkap mengenai cara isi saldo E-Money Mandiri lewat DANA disertai dengan pengertian, fungsi, kelebihan dan kekurangan dapat sakudigital.com sampaikan. Semoga dengan adanya informasi seperti diatas dapat membantu semua orang sedang membutuhkannya.

Leave a Comment