Cara Bayar di Tokopedia Lewat Alfamart – Belanja online memang sudah menjadi hal yang biasa bagi kita semua, karena untuk sekarang ini sudah banyak sekali marketplace yang bisa digunakan. Tokopedia menjadi salah satu marketplace ternama dan sudah pasti terjamin akan transaksinya, sehingga semua orang terasa nyaman jika belanja online. Selain itu juga akan ada banyak sekia barang yang sudah tersedia, kalian semua tinggal cari saja barang yang sedang kalian cari. Lalu untuk harga juga sangat bervarian, kalian semua bisa filter saja kok dari harga paling murah.
Selain bisa filter harga paling murah, kalian juga bisa menentukan lokasinya. Sehingga nantinya barang yang muncul akan sesuai dengan apa yang sudah kalian filter, baik dari harga maupun juga lokasi. Bahkan untuk sekarang ini kita akan semakin dipermudahkan dalam proses pembayarannya. Karena Tokopedia sudah menyediakan metode pembayaran lewat transfer bank, internet banking, OVO serta Alfamart. Jadi untuk kalian yang tidak memiliki rekening bank atau memiliki uang cash bisa gunakan saja metode pembayaran lewat Alfamart.
Untuk cara bayar di Tokopedia lewat Alfamart memang sangat mudah sekali, kalian semua tinggal catat saja kodenya dan setelah itu tinggal ke Alfamart. Anda semua cukup serahkan saja kodenya, kemudian kalian semua tinggal bilang saja mau bayar di Tokopedia. Jika sebelumnya kami sudah sampaikan kepada kalian semua akan cara top up OVO lewat bank Mandiri. Pada kesempatan yang sangat baik ini, kami akan informasikan kepada kalian semua akan cara bayar di Tokopedia lewat alfamart. Pada intinya memang sudah kami sampaikan kepada kalian semua tadi.
Namun sebelum kalian semua ingin belanja online di Tokopedia, pastikan jika barang ready. Kemudian reputasi toko oke dan harga paling murah, sehingga kalian tidak kecewa nantinya. Sebetulnya untuk cara bayar di tokopedia lewat alfamart juga bisa kalian gunakan untuk Indomart kok. Jadi kalian semua cukup pilih saja alfamart atau indomart, cukup sesuaikan saja dengan lokasi kalian semua. Untuk lebih jelasnya, kalian semua dapat simak langsung saja ulasan yang sudah kami persiapkan dibawah ini.
Cara Bayar di Tokopedia Lewat Alfamart yang Mudah
Pada saat kalian ingin belanja di Tokpedia dan ingin menggunakan metode pembayaran lewat Alfamart. Pastikan terlebih dahulu jika lokasi kalian dengan alfamart tidak jauh, karena akan ada batasan waktu untuk membayarnya. Berikut ini merupakan cara bayar di tokopedia lewat alfamart yang sudah kami persiapkan untuk kalian semuanya.
Cara Bayar di Tokopedia Lewat Alfamart
1. Untuk langkah pertama cukup buka saja aplikasi Tokopedia kalian semuanya
2. Setelah itu tinggal pilih saja barang yang sedang kalian cari
3. Jika sudah mendapat barang yang kalian cari serta sesuai dengan semuanya
4. Kalian semua tinggal tanyakan saja ready atau tidak
5. Jika sudah ready, kalian semua tinggal order saja
6. Pada saat order, pastikan terlebih dahulu jasa pengirimannya
7. Jangan lupa juga masukan kupon untuk dapatkan cashback kalau punya
8. Kemudian tinggal klik saja Bayar
9. Untuk tahap ini kalian bisa memilih metode pembayarannya, klik saja
10. Alfamart atau Alfamidi kemduian klik bayar sekarang
11. Nantinya kalian semua akan mendapatkan notif kode pembayarannya
12. Setelah itu kalian cukup ke alfamart, serahkan kodenya dan bilang bayar di Tokpedia
Seperti itulah cara bayar di Tokopedia lewat alfamrt yang mudah dan cepat, hal yang harus kalian pastikan ialah kede pembayarannya. Lakukan pembayaran secepat mungkin, karena akan diberi batas waktu kurang lebih 2 jam. Mungkin cukup sekian yang bisa kami sampaikan kepada kalian semuanya, semoga informasi diatas dapat bermnfaat bagi anda semua yang belum tahu akan caranya.